Foto: Rasulullah SAW. ©2014 Artikel Poster
Artikel Poster - Meneladani Tangan di Atas Lebih Baik Daripada Tangan di Bawah | Hadits riwayat Abdullah bin Umar Radhiyallahu'anhu: Bahwa Rasulullah Shallallahu alaihi wassalam ketika berada di atas mimbar, beliau menuturkan tentang sedekah dan menjaga diri dari meminta.
Beliau bersabda: Tangan yang di atas lebih baik dari tangan yang di bawah. Tangan yang di atas adalah yang memberi dan yang di bawah adalah yang meminta.
Hadits riwayat Hakim bin Hizam Radhiyallahu'anhu: Bahwa Rasulullah Shallallahu alaihi wassalam bersabda: Sedekah yang paling utama atau sedekah yang paling baik adalah sedekah dari harta yang cukup. Tangan yang di atas lebih baik dari tangan yang di bawah. Mulailah dari orang yang engkau tanggung (nafkahnya).
Kedua ayat di atas mengingatkan kembali bahwa betapa beruntungnya orang-orang yang hatinya dipenuhi sikap "Kedermawanan". Kedermawanan yang membawa kesejahteraan bagi umat.
0 Response to "Meneladani Tangan di Atas Lebih Baik Daripada Tangan di Bawah"
Posting Komentar